Category Archives: SEO

Beberapa Fakta Game Android Shadow Fight 3 yang Wajib Kalian Coba Mainkan

Bermain fighting memang seru dan menyenangkan tetapi jangan kalian lakukan didunia nyata yah, karena bisa menimbulkan luka-luka baik yang ringan hingga yang serius. Bermain Fighting cukup di dalam game saja, dan bermain game Fighting tidak perlu mahal-mahal kok. Buktinya ada loh game Fighting yang bisa kalian dapatkan secara gratis.

Shadow Fight 3 adalah game yang kami maksud dan game yang kami tunjuk sebagai topik artikel kali ini. Kalian yang belum tahu dan kenal game ini wajib untuk menyimak artikel kali ini, karena disini kami akan berikan fakta tentang game Shadow Fight 3 yang dinilai baik untuk kalian coba mainkan.

Fakta Tentang Game Android Shadow Fight 3

Shadow Fight 3

Setelah sukses dengan game sebelumnya, kini Shadow Fight hadir dengan seri ketiganya yang bernama Shadow Fight 3. Ternyata game Android Shadow Fight 3 ini memiliki fakta-fakta yang wajib kalian ketahui sebelum kalian memainkan gamenya, apa saja fakta itu? Coba simak dibawah ini!

  1. Shadow Fight 3 adalah game jenis RPG Fighting.
  2. Shadow Fight 3 adalah game jenis Action bercampur Fighting.
  3. Game besutan Developer NEKKI.
  4. Game bertema Jepang.
  5. Karakter di game ini bukan lagi siluet berwarna hitam (bayangan).
  6. Ada mode Shadow Form yang akan membuat karakter kembali menjadi shadow.
  7. Karakter di game sudah ada gambaran warnanya.
  8. Game gratis yang bisa didownload di Play Store dan App Store.
  9. Memiliki rating bintang 4.3 dan 3M Reviews.
  10. Kapasitas yang diperlukan untuk download 122 MB.
  11. Animasi bertarung lebih bagus dari sebelumnya.
  12. Animasi bertarung lebih realistis lagi dari versi sebelumnya.
  13. Grafis game setara dengan Console.
  14. Shadow Fight 3 bertema 3D Fighting.
  15. Di game ini kalian bisa mengumpulkan Epic Gear.
  16. Di game ini kalian bisa explore Mapnya yang besar.
  17. Memiliki alur cerita atau story yang bagus.
  18. Terdapat side quest yang beragam.
  19. Game yang tidak bersifat pay to win.
  20. Kontrolnya mudah digerakan.
  21. Shadow Fight 3 ada mode Online dan mode Offline.
  22. Karakter bisa di customize mulai dari gender dan lain sebagainya.
  23. Bisa customize special moves.
  24. Memiliki tiga macam mata uang: Coins, Gems, dan Shadow Energy.
  25. Ada Rank dan ada juga reward menarik dalam gamenya.
  26. Pemain bisa menggunakan banyak jenis senjata yang tersedia.
  27. Karakter bisa dipakaikan equipment.
  28. Bisa menggunakan Virtual Gamepad dan Virtual Joystick.
  29. Sering diselenggarakan Event yang menarik.

Dari penjelasan kami diatas adalah penjelasan tentang fakta menarik (fakta bagus) yang ada di game Shadow Fight 3. Tidak lengkap rasanya jika kami tidak berikan fakta yang kami nilai sebagai fakta jelek dari game Shadow Fight 3, berikut ulasannya:

  1. Terkadang suka Glitch.
  2. Terkadang suka Freeze di menu dan di game.
  3. Load game terlalu memakan waktu.
  4. Suka terjadi lag.
  5. Suka terjadi Bug.
  6. Terlalu banyak Update yang memakan tempat.
  7. Suka ada iklan muncul.
  8. Servers terkadang error.
  9. Boss susah dilawan.
  10. Kapasitas game bisa mencapai hampir 1 GB.
  11. Difficult bisa berubah secara otomatis.

Itulah fakta-fakta yang ada di dalam game Shadow Fight 3 yang bisa kalian lihat dan pelajari terlebih dahulu sebelum memutuskan untuk memainkan gamenya. Sekian artikel Gamefinity kali ini yang berjudul “Beberapa Fakta Game Android Shadow Fight 3 yang Wajib Kalian Coba Mainkan” Bagikan kepada teman kalian yang ingin tahu fakta-fakta game Shadow Fight 3 agar mereka bisa tahu juga. Jangan lupa untuk kunjungi kami lagi di https://gamefinity.id/ agar kalian tidak kelewatan info lainnya.

5 Aplikasi Novel Gratis Terbaik yang Bisa Mengisi Waktu Luang Kalian

Novel adalah hasil karya berbentuk prosa, dimana dalam isi Novel biasanya adalah sebuah kisah hidup seseorang baik tentang imajinasi, masalah, maupun tokoh dan tempat. Biasanya seseorang membaca Novel berbentuk buku, dimana buku tersebut bisa didapatkan dengan cara meminjam atau membelinya.

Tahukah kalian? Bahwa Novel kini bisa kalian baca melalui aplikasi perangkat mobile kalian loh. Gimana sih caranya? Pengen tahu? Yuk simak artikel kali ini, dimana akan kami jelaskan beberapa aplikasi gratis yang bisa kalian coba untuk membaca Novel-Novel.

Aplikasi Novel Gratis Terbaik

1. Innovel

Pertama ada Innovel. Innovel adalah aplikasi Novel gratis yang kami rekomendasikan kepada kalian yang ingin mencoba membaca Novel gratis. Aplikasi Innovel adalah aplikasi tidak berbayar dan kalian bisa dapatkan secara mudah hanya dengan mendownloadnya saja di Play Store atau App Store.

Innovel ini menyediakan Novel-Novel yang ada bahasa Indonesia, dimana di dalam aplikasi ini sudah ada 200 ribu lebih Novel orisinal. Bukan hanya itu saja, di aplikasi ini kalian bisa berkesempatan mendapatkan hadiah-hadiah menarik dan pastinya gratis yah. Oh ya kalian perlu tahu bahwa aplikasi ini sudah memiliki komunitas jutaan loh.

2. NovelMe

Kedua ada NovelMe. NovelMe adalah aplikasi Novel gratis yang kami rekomendasikan kepada kalian yang ingin mencoba membaca Novel gratis. Aplikasi NovelMe adalah aplikasi tidak berbayar dan kalian bisa dapatkan secara mudah hanya dengan mendownloadnya saja di Play Store atau App Store.

Dalam aplikasi ini kalian akan diberikan Novel-Novel yang bisa dibilang best seller di masing-masing daerah. Masing-masing Novel yang dibaca bisa kalian comment dan kalian juga bisa loh untuk rekomendasikan Novel terbaik kalian. Kalian bukan hanya bisa membaca, tetapi disini kalia juga bisa menyumbang karya Novel kalian lewat aplikasi NovelMe.

3. NovelPlus

Ketiga ada NovelPlus. NovelPlus adalah aplikasi Novel gratis yang kami rekomendasikan kepada kalian yang ingin mencoba membaca Novel gratis. Aplikasi NovelPlus adalah aplikasi tidak berbayar dan kalian bisa dapatkan secara mudah hanya dengan mendownloadnya saja di Play Store atau App Store.

Kalian bisa bebas mencari berbagai Novel dari berbagai genre yang kalian mau, baik Novel Romance, Novel detective, dan lain sebagainya. Dalam aplikasi ini kalian bisa loh berinteraksi dengan penulis dan pembaca lain, kalian juga bisa follow penulis yang kalian suka agar nantinya jika ada karya baru kalian bisa langsung membacanya.

4. GoNovel

Keempat ada GoNovel. GoNovel adalah aplikasi Novel gratis yang kami rekomendasikan kepada kalian yang ingin mencoba membaca Novel gratis. Aplikasi GoNovel adalah aplikasi tidak berbayar dan kalian bisa dapatkan secara mudah hanya dengan mendownloadnya saja di Play Store atau App Store.

GoNovel bukan sekedar menghadirkan bacaan Novel saja, tapi di aplikasi tersebut kalian bisa dapat berita tentang artis, film, dan lain sebagainya melalui sarana video yang disajikan didalamnya. Banyak Novel-Novel bagus di aplikasi tersebut, baik yang didalam negeri maupun juga yang ada di luar negeri.

5. Novel Life

Terakhir ada Novel Life. Novel Life adalah aplikasi Novel gratis yang kami rekomendasikan kepada kalian yang ingin mencoba membaca Novel gratis. Aplikasi Novel Life adalah aplikasi tidak berbayar dan kalian bisa dapatkan secara mudah hanya dengan mendownloadnya saja di Play Store atau App Store.

Aplikasi ini menyediakan paket lengkap Novel dari berbagai genre, seperti percintaan, fantasi dan lain sebagainya. Aplikasi ini hampir setiap hari menghadirkan Novel-Novel yang bagus dan layak untuk kalian baca pastinya, dimana hal tersebut adalah cocok bagi kalian yang ingin mengisi waktu luang kalian.

Membaca itu memiliki banyak manfaat baik apalagi jika kalian membaca Novel. Dengan membaca Novel maka kalian bisa memperdalam pola pikir kalian untuk berpikir nantinya, bisa juga mengurangi stress dan lainnya juga. Jadi intinya jangan bosan untuk membaca yah, karena ada manfaat baik dibalik semua itu. Sekian artikel “5 Aplikasi Novel Gratis Terbaik yang Bisa Mengisi Waktu Luang Kalian” Bagikan dan kunjungi https://gamefinity,id/ agar kalian bisa dapat info lainnya.

5 Game PC Offline Terbaik yang Wajib Hadir di Komputer Kalian

Ada banyak sekali game-game PC saat ini yang bisa dimainkan di PC, baik yang Online dan Offline maupun yang gratis maupun juga yang berbayar. Banyak macam jenis genre dan lain sebagainya menjadi salah satu faktor pemain PC bingung menentukan gamenya, namun tahukah kalian tidak semua game PC itu bagus dan tidak semua game PC itu jelek?

Daripada kalian bingung memikirkan game apa yang terbaik untuk dimainkan di komputer kalian, lebih baik kalian simak artikel ini. Pada kesempatan kali ini, kami berniat memberikan beberapa rekomendasi game PC terbaik dan pastinya game tersebut adalah game Offline, yuk simak yang ingin tahu.

1. GTA V

GTA V

Grand Theft Auto V adalah game PC Offline terbaik yang wajib ada di komputer kalian, mengapa? Karena game besutan Rockstar ini dinilai tidak ada matinya hingga saat ini, sekitar hampir 8 tahun lamanya semenjak game tersebut keluar di tahun 2013. GTA V ini wajib ada di komputer kalian karena game ini bisa kalian mainkan secara Offline dan juga Online jika kalian mau.

Game ini memiliki paket komplit didalamnya, di game ini kalian bisa bebas explore kota dan lokasi di dalamnya, game ini  juga menawarkan pengalaman bermain yang mengesankan, kalian bisa balapan, dikejar polisi, rampok bank, memburu hewan, hingga melakukan misi dan mengikuti stornya sampai tamat.

2. Assassin’s Creed

Game PC Offline terbaik selanjutnya adalah Assassin’s Creed. Game dari Ubisoft ini memiliki banyak sekuel yang ada, dimulai dari Assassin’s Creed hingga Assassin’s Creed Valhalla. Dari semua game Assassin’s Creed kami nilai baik dan bagus untuk kalian mainkan, karena dari setiap gamenya memiliki cerita yang menyambung dengan satu sama lain.

Game ini memiliki konsep bermain yaitu 3rd Person, dimana kalian bisa bebas explore beberapa lokasi yang ada di map game Assassin’s Creed. Karakter utama game ini bisa kalian upgrade, mulai dari senjata, armor, hingga outfitnya. Game ini adalah game yang wajib kalian mainkan di PC, karena jika game ini jelek mengapa ada begitu banyak seri lain dari game ini?

3. Final Fantasy XV

Final Fantasy XV atau biasa disebut FF15 adalah game PC Offline terbaik yang harus wajib kalian mainkan dan ada di komputer kalian. Game ini akan sayang kalian lewatkan dan tidak di mainkan, karena game ini mengajak kalian bersama Noctis dan kawan-kawan untuk merebut kembali tahta keluarga kerajaannya kembali.

Di game 3rd Person ini akan membawa kalian ke dunia open world yang indah dan mengagumkan, game ini semakin realistis dengan adanya perubahan cuaca, camp, isi bensin dan lain sebagainya. FF15 adalah game RPG yang baik untuk kalian coba mainkan, karena dari segi gameplay dan cerita kami nilai 10/10.

4. Need For Speed Payback 

Game ini adalah game jenis balapan, kami memasukan game balapan ini karena kami rasa game ini adalah game PC Offline terbaik yang bagus untuk kalian mainkan jika ingin merasakan bermain balapan mobil. Tidak tanggung-tanggung, mobil yang dihadirkan game ini adalah mobil dari brand ternama dan terkenal.

Di game ini kalian bebas untuk memodif mobil-mobil yang ada dan tersedia, seperti modif upgrade mesin, modif body kit, tires, spoiler, hingga warna dan stripingnya. Game ini tidak hanya menawarkan sensasi balapan mobil saja melainkan di game ini kalian bisa melawan polisi dan mafia-mafia yang mengincar kalian di misinya.

5. Story Of Seasons Friends Of Mineral Town

Pada dasarnya ini adalah game Harvest Moon, dan ini adalah game PC Offline terbaik yang wajib kalian coba dan rasakan sendiri. Bagi anak kelahiran tahun 1990an, game Harvest Moon pasti tidak asing didengar oleh mereka karena game tersebut sangat diminati pada zamannya. Harvest Moon kini hadir kembali dengan tampilan baru, fitur baru, dan judulnya yang baru.

Sama seperti game sebelumnya dimana kalian bisa berinteraksi dengan warga lain, memancing, berternak, menanam, memanen, dan lain sebagainya. Game ini hadir dengan wajah baru dan tampilan baru tetapi tidak menghilangkan nilai yang terkandung bagus di game sebelumnya. Jadi yang ingin nostalgia game ini cocok buat kalian.

Dan itulah 5 rekomendasi game Offline terbaik untuk PC atau komputer kalian. Dari kelima diatas itu hanyalah 5 dari banyak game Offline PC terbaik, dan kelima game tersebut juga adalah 5 dari banyak game PC terkenal. Kami sudahi artikel Gamefinity yang berjudul “5 Game PC Offline Terbaik yang Wajib Hadir di Komputer Kalian” Sekian dan harap bagikan dan juga klik link https://gamefinity.id/ agar kalian bisa dapat artikel dari kami lainnya.

Yuk Simak Sosok Mei di Overwatch, Asal Usul dan Kelebihan dan Kekurangannya

Pemain Overwatch apakah kalian kenal dengan sosok karakter bernama Mei? Jika tidak kalian wajib menyimak artikel ini agar kalian paham siapa dia sebenarnya. Bagi yang sudah paham tidak ada salahnya bukan jika kalian mengenalnya lebih dalam lagi? Agar nantinya kalian semakin tahu dan kenal Mei di Overwatch.

Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan kalian penjelasan tentang Mei di Game Overwatch, dimana kami akan jelaskan asal usul Mei dan juga kelebihan serta kekurangannya di game Overwatch. Yuk langsung saja perhatikan dan simak artikel ini!

Asal Usul Mei di Overwatch

Mei di Overwatch

Mei di Overwatch dikenal sebagai ilmuwan yang mempelajari seluruh dunia baik ekosistem kehidupan, fenomenanya maupun lain sebagainya. Mei dikatakan sebagai seseorang yang sedang bekerja di Antartika dan ia tergabung dalam group Ecopoint. Saat itu entah mengapa Mei dan teman-temannya terjebak di dalam sebuah Lab, dimana saat itu tidak ada saluran koneksi yang bisa menghubungi dunia luar.

Group Mei yaitu Ecopoint akhirnya melakukan Hibernasi menggunakan mesin yang ada di lab, mereka total ada 6 dan keenam tersebut melakukan Hibernasi agar mereka bisa bertahan hidup di dalam Lab. Seiring berjalannya waktu, mereka satu per satu hancur, namun siapa sangka yang berhasil selamat adalah Mei karena listrik yang tiba-tiba menyala akibat pesan darurat yang telah dikirim sebelumnya.

Mei yang telah terbangun dari Hibernasinya memutuskan membuat senjata pembeku bernama Endothermic Blaster agar penangkap sinyal yang rusak bisa dinaiki dan diperbaiki. Mei berniat mencari tahu apa pesan dari Winston kepadanya, maka ia berusaha sekuat tenaga memperbaiki sinyalnya tersebut.

Pesan Winston kepada Mei ternyata adalah untuk menjalankan kembali program Overwatch yang sudah dibubarkan pemerintah. Setelah mendengar itu maka Mei berusaha melewati badai di Antartika. Satu-satunya jalan keluar untuk dirinya adalah dengan bergabung kembali dengan Winston dan kawan-kawannya.

Kelebihan dan Kekurangan Mei

Setelah kalian mengetahui asal usul karakter Mei Overwatch, maka alangkah lebih baik lagi buat kalian untuk tahu dan mengenal apa yang menjadi kelebihan dan kekurangannya di game Overwatch. Dengan kalian memahami kelebihan dan kekurangannya maka hal itu adalah hal baik bagi kalian agar semakin jago dan handal dalam bermain Overwatch.

Kelebihan Mei di game Overwatch: Mei mampu membuat dinding es tebal yang berguna dan sangat bermanfaat. Mei bisa membuat pijakan es. Mei juga bisa membuat tameng dari es. Mei bisa berubah menjadi es batu. Cooldown skill Mei cukup cepat. Mei adalah karakter yang sulit dibunuh. 

Kekurangan Mei di game Overwatch: Karakter yang sangat rapuh. Skill Mei perlu timing yang tepat. Skill yang tidak memiliki damage yang ampuh untuk lawan. Mei perlu ditemani oleh temannya. Hanya bisa menjebak musuh dan bisa mudah dibunuh oleh musuh.

Itulah kelebihan Mei dan Kekurangan Mei di game Overwatch. Jadi cobalah kalian pahami lagi dan perjelas lagi dengan kalian terus latihan dan riset-riset pengetahuan dari banyak sumber, agar nanti kelak kalian bisa mengerti dan memahami game Overwatch secara keseluruhannya.

Kiranya dengan hadirnya artikel ini bisa menjadi manfaat bagi orang-orang yang butuh info pengetahuan tentang Mei di Overwatch. Sekian dulu artikel kali ini yang berjudul “Yuk Simak Sosok Mei di Overwatch, Asal Usul dan Kelebihan dan Kekurangannya” dari Gamefinity. Jangan lupa share dan kunjungi kami di https://gamefinity.id/ agar kalian bisa dapat berita info lainnya.

Informasi Lengkap Sosok Hero Mobile Legends Harith, Asal Usul dan Kelebihan dan Kekurangannya

Lagi-lagi Mobile Legends, memang kalau membahas game Mobile Legends tidak akan ada habisnya. Permainan Mobile Legends memang permainan yang sangat seru dan sangat menarik untuk dibahas, karena dari setiap aspek yang ada dalam game tersebut layak untuk dibahas. Pembahasan apa yang kami pilih pada kesempatan kali ini? Tentu saja bintang dari game Mobile Legends yaitu Heronya.

Hero yang akan dibahas pada kesempatan kali ini adalah Hero Mobile Legends yang bernama Harith. Kami akan membahas Harith ML mulai dari asal usulnya lalu lanjut ke kelebihan dan kekurangannya di Mobile Legends. Langsung saja yuk kalian simak sampai habis artikel Gamefinity kali ini.

Asal Usul Hero Harith

Mobile Legends Harith

Harith Mobile Legends adalah sosok seorang bangsa ras Elf Ancient yang tinggal di Enchanted Forest. Sejak kecil Harith adalah anak yang kuat dalam hal kekuatan sihir, sejak kecil juga Harith telah berkeinginan untuk bisa melihat dunia luar. Pada umur 15 tahun, Harith pada akhirnya memutuskan untuk pergi karena di ingin berguna bagi orang lain juga.

Harith yang telah mencapai dunia luar akhirnya memutuskan untuk membantu para manusia dalam mengusir bangsa Orc yang telah menyerang manusia cukup lama. Dengan jasa Harith maka ia diajak untuk bergabung dengan Moniyan Empire dan saat Harith berada di Land of Dawn, ia tidak sengaja bertemu dengan Hero Mobile Legends lain yang bernama Tigreal.

Harith yang berjasa dalam membantu manusia dipilih sebagai Letnan dan ditunjuk menjadi Imperial Master of Magic di Moniyan Empire. Promosi jabatan dianggapnya sebuah keuntungan karena bagi Harith dengan hal itu bisa membuat ia nantinya mampu mengendalikan ruang dan waktu yang ada, namun sayang Harith selalu merasa kesepian akibat dampak warga yang tidak menyukai sosok Harith.

Harith terus hidup dengan memegang prinsipnya yaitu memuliakan dan mendedikasikan hidupnya kepada kerajaannya. Suatu hari Harith tidak sengaja bertemu dengan Nana Mobile Legends, lalu Harith yang memandang Nana berpikir dan berkeinginan agar Nana tidak mempunyai nasib yang sama dengannya, lalu Harith terus mencoba agar Nana bisa menjauh darinya.

Kelebihan dan Kekurangan Harith

Harith Mobile legends adalah Hero jenis Mage yang dinilai cukup lincah dan gesit sama seperti Hero Harley Mobile Legends. Hero ini hadir di Mobile Legends dan meramaikan Hero-Hero yang ada di Mobile Legends terutama untuk Hero jenis Mage. Tahukah kalian bahwa Hero satu ini memiliki kelebihannya saat memainkannya di game Mobile Legends? Jika ada kelebihan pasti ada kekurangan, tenang saja kami akan berikan penjelasan tentang kekurangannya juga di Mobile legends.

Kelebihan Hero Harith di Mobile Legends adalah: Salah satu Hero Mage yang masuk sebagai Hero yang berpotensi menjadi carry di tim. Harith adalah Hero Mage yang dinilai sebagai Hero Mage yang memiliki cooldown yang cukup singkat. Harith mempunyai mobilitas yang tinggi karena kemampuan yang dimilikinya.

Kekurangan Hero Harith di Mobile Legends adalah: Harith sulit dimainkan terutama saat kalian memadukan combo skillnya. Harith adalah Hero Mage yang memiliki lingkup damage area yang cukup kecil. Jika early game jangan harap Harith adalah Hero yang baik dan bisa menguasai permainan di awal, cenderung Harith unggul saat late game.

Jika kalian tidak setuju atau ada hal lain yang kurang dari penjelasan kami, maka kami menyarankan untuk mencari referensi lain mengenai Hero Harith di Mobile Legends. Jangan bosan yah untuk terus belajar Hero Harith Mobile Legends di berbagai kesempatan yang ada agar kelak bisa bermanfaat.

Sekian sudah artikel Gamefinity kali ini yang berjudul “Informasi Lengkap Sosok Hero Mobile Legends Harith, Asal Usul dan Kelebihan dan Kekurangannya” Jangan lupa yah kalian share karena dengan share kalian bisa membantu kami meraih orang-orang yang membutuhkan info ini. Kami tutup artikel ini dengan menghimbau kalian untuk terus lihat situs kami di https://gamefinity.id/ agar nantinya kalian bisa mendapat artikel lainnya dari kami.

Simak 3 Build Miya Mobile Legends Terbaik yang Bisa Buat Kalian Berjaya di Epic

Kalian stuck di Rank Epic? Dan ingin sekali melewati Rank tersebut? Agar kalian bisa menjadi Rank Legend di Mobile Legends? Kami paham apa yang kalian rasakan wahai para Rank Epic, cobalah kalian gunakan Miya di match Rank Epic agar kalian bisa menang di setiap match Rank Epic.

Mengapa Miya? Karena Miya dinilai Hero yang bisa membawa kalian keluar dari Rank Epic, asalkan kalian bermain benar dan buildnya tepat serta sebagainya. Kami akan membantu anda menjelaskan 3 build Miya Mobile Legends terbaik yang bisa berpotensi menang di match Rank Epic, apa saja? Yuk simak!

Miya Mobile Legends

Build Miya Pertama – Windtalker

Miya adalah Hero Marksman yang mengandalkan attack speed maka sudah dipastikan Miya butuh build yang berfokus pada attack speed. Build Miya ini adalah build yang cocok bagi Miya terutama saat kalian memakai Miya di Rank Epic, build ini akan memberikan Miya tambahan attack speed sebesar 40% dan movement speed sebesar 20%, tidak lupa juga efek kesempatan untuk serangan critical sebesar 10%.

Movement speed akan semakin bertambah 5% dengan durasi waktu, dimana hal tersebut adalah dampak akibat pasif unik activate jika Typhoon dikeluarkan. Typhoon? Ya Typhoon adalah skill pasif dari item Windtalker dengan durasi beberapa detik dan magic damage yang bisa mencapai 362.

Cooldown efek build ini akan turun jika critical chance meningkat menjadi 50%, jika damage meningkat drastis ketika Attack Speed meningkat menjadi 3 maka selanjutnya serangan ini dapat menjadi critical dan memberikan sebesar 200% damage (pada Minion saja). Coba kalian praktekkan dan nilai sendiri sebelum kalian memutuskan untuk langsung mencobanya di match Rank Epic.

Build Miya Kedua – Scarlet Phantom

Build Miya ini akan membuat tambahan 30% physical damage, tambahan 25% critical change, dan juga tambahan 20% attack speed. Build ini memiliki juga kemampuan pasif yaitu akan memberikan lagi attack speed sebesar 30% dan kesempatan critical sebesar 5% selama 2 detik. Tahukah kalian bahwa build Scarlet Phantom ini cocok kalian gabungkan dengan build Windtalker, agar nantinya Miya bisa membunuh musuh dalam waktu singkat.

Jika kalian sudah berhasil build Scarlet Phantom yang sudah dikombinasikan dengan Windtalker, maka Miya akan menjadi sangat Over Power loh. Miya akan dengan sangat mudah membunuh lawan dengan cepat, farming dengan cepat, menghancurkan Turret dengan cepat, dan juga membunuh Minion dan clear lane secara cepat.

Build yang mengkombinasikan attack speed dan movement speed memang cocok dipakai Miya Mobile Legends dan akan berpotensi menjadi carry loh, tidak percaya? Coba kalian latihan dahulu dengan bermain santai atau bermain dengan Bot, lalu coba kalian build yang sudah direkomendasikan oleh kami dan rasakan dan nilailah sendiri.

Build Miya Ketiga – Berserker’s Fury

Build Miya ketiga dari rekomendasi kami yaitu build yang bernama Berserker’s Fury. Jika kalian merasa Miya kurang cocok hanya mengandalkan attack speed yang cepat tanpa adanya damage yang tinggi, maka build Berserker’s Fury adalah jawaban kalian. Build yang hanya mengandalkan attack speed saja tanpa ada damage yang tinggi memang akan sia-sia dan kurang efektif jika melawan Hero Tank terutama.

Build Miya ini akan membuat Miya bertambah 65 physical attack ditambah 25% critical change serta attribute 40% critical damage. Uniknya build ini juga memiliki pasif unik Doom critical hit yang akan bertambah 2% selama waktu 2 detik saja. Dengan kalian menggunakan build ini maka dipastikan Hero manapun yang Def dan HP nya tebal bisa merasakan sakitnya serangan dari Miya.

Sekali lagi kami menghimbau kalian untuk mencoba masing-masing build Miya terutama juga build ini terlebih dahulu sebelum memutuskan untuk memainkan dan mencobanya langsung di mode Rank Epic. Jika ketiga build kami belum cocok dan belum bisa alias gagal membawa kalian keluar dari Rank Epic, maka kami bisa menyimpulkan bukanlah buildnya yang salah melainkan skill atau hal lainnya.

Jangan ragu dan jangan malas yah kalian untuk terus belajar dan mengembangkan diri kalian dalam bermain game Mobile Legends, kalian bisa coba baca, latihan dan sebagainya sebagai dasar penambah ilmu dan skill kalian di Mobile legends. Kami sudahi artikel Gamefinity yang berjudul “Simak 3 Build Miya Mobile Legends Terbaik yang Bisa Buat Kalian Berjaya di Epic” Kalian boleh share dan jangan lupa klik https://gamefinity.id/ agar dapat info lainnya.