Mobile Legends adalah game yang memiliki hero-hero di dalamnya sebagai sarana kalian untuk kalian gerakan dan kalian mainkan untuk mencapai kemenangan. Tentunya para hero-hero yang ada di dalam game tersebut sudah dilengkapi dengan kisah asal usul serta kelebihan dan kekurangannya di game Mobile Legends yang sepertinya harus kalian pelajari.
Dengan artikel ini kami akan jelaskan tentang hero yang bernama Baxia, kami akan perkenalkan kalian hero tersebut, seperti kisah asal usul dan kelebihan serta kekurangannya di game Mobile Legends. Tidak usah berlama-lama lagi, yuk langsung saja kita simak sama-sama artikel pada kesempatan kali ini!
Asal Usul Hero Baxia
Dikisahkan pada dahulu kala ada tempat misterius yang sangat tertutupi oleh beberapa objek, dan tempat tersebut berbentuk seperti tangga misterius, dan konon katanya tempat tersebut mampu membawa seseorang menuju ke tempat yang bernama Land of Mystic Tortoise. Dan kenyataannya ada sebuah sosok yang sedang meditasi di tempat tersebut, orang tersebut berbadan besar dan kekar dan memiliki aura yang sangat kuat dan penampilan yang cukup mengintimidasi.
Tiba-tiba datang kawanan assassin yang bernama Cyan ke Stone Land, mereka memiliki niat dan tujuan untuk menyegel Baxia, mereka lakukan itu karena mereka yakin Baxia akan jadi ancaman bagi kawanannya. Tiba-tiba saja Baxia mengetahui kawanan assassin tersebut, dan pertarungan antara kedua nya pun tidak terhindarkan, dan kemenangan di dapat oleh Baxia secara mudah.
Baxia mengetahui rencana dari Ling yang merupakan ketua dari assassin tersebut, Baxia tahu bahwa Ling ingin menghabisi Great Dragon, maka dari itu ia bergegas untuk segera membantu Great Dragon. Bukan hanya Ling, dalam pertarungan tersebut juga dihadiri oleh Black Dragon, dan pada akhirnya Black Dragon kalah, dengan kekalahan Black Dragon, Baxia yakin bahwa Black Dragon dan pasukan akan kembali, maka dari itu melakukan perjalanan ke Land of Dawn.
Kelebihan dan Kekurangan Hero Baxia
Pastinya hero Baxia memiliki kelebihannya dan juga kekurangannya di game Mobile Legends, karena ia merupakan bagian dari hero-hero yang ada di dalam game Mobile Legends, dan semua hero yang ada di Mobile Legends tentunya memiliki kelebihan dan juga kekurangannya di game Mobile Legends dan Baxia adalah salah satunya. Maka dari itu yang ingin tahu kelebihan dan kekurangan hero Baxia di Mobile Legends, kalian wajib simak penjelasan ini selengkapnya!
Inilah kelebihan dari hero Baxia Mobile Legends: Hero Baxia bisa memberikan cover dan perlindungan yang baik. Hero Baxia memiliki durability yang tinggi serta mobilitas yang cukup baik pada kelasnya. Baxia adalah hero yang ampuh dan berguna untuk tim fight. Memiliki skill anti regen yang bisa dapat mengurangi 50% lifesteal dari hero lain.
Inilah kekurangan dari hero Baxia Mobile Legends: Hero Baxia terkenal hero yang sangat boros dalam mengeluarkan mana. Hero Baxia lemah terhadap crowd control lawan dan lemah juga terhadap hero yang memiliki burst damage. Baxia adalah salah satu hero yang sulit dikuasai terutama untuk pemula.
Sekian artikel dari kami Gamefinity yang berjudul “Yuk Simak Sosok Hero Mobile Legends Baxia, Asal Usul dan Kelebihan dan Kekurangannya” Semoga bisa bermanfaat bagi kalian, dan juga bisa bermanfaat bagi yang lain dengan cara kalian share artikel ini melalui media apapun. Jangan lupa untuk selalu baca dan cari artikel kami yang lainnya yang tidak kalah penting di https://gamefinity.id/